Menciptakan Lingkungan Aman: Suara Perempuan CSSMoRA Melawan Pelecehan Seksual
Keamanan dan kenyamanan perempuan di Indonesia saat ini sangat memprihatinkan. Saat ini, keamanan perempuan di Indonesiabenar-benar dipertanyakan. Pelecehan seksual terjadidi mana-mana, tidak hanya kepada perempuan dewasa, bahkan terhadap anak di bawah umur. Tidak hanya dilakukan oleh orang biasa, bahkan oleh orang yang berpendidikan tinggi. Tidak hanya oleh orang tak dikenal, bahkan oleh orang yang sudah dianggap sebagai keluarga. isu darurat pelecehan seksual ini sedang menjadi sorotan hangat. Bagaimana tidak, setiap