Tuhan Salah Apa?
Kamu, terlalu sibuk menyanyikan keluhan muKamu, terlalu sibuk menyalahkan takdir yang datang menyapamuKamu, terlalu sibuk menyalahkan ini dan itu pada Tuhan muSehingga kamu lupa meminta maaf pada Tuhan yang kamu salahkan Tuhan terlalu tau kamu kecewaTuhan juga terlalu tau takdir apa yang menyapamuBahkan lima kali Tuhan memanggil mu dalam sehariApakah kamu sedikit menoleh bahkan hanya untuk sekedar mengetahui panggilan itu? Apakah kamu sadar bahwa itulah panggilan yang mungkin saja tidak