Jombang

Peran Santri dalam Dunia Teknologi

Community of Santri Scholars of Ministry of Religious Affairs (CSSMoRA), mengadakan sebuah acara Seminar Nasional sebagai bentuk puncak perayaan peringatan Hari Santri Nasional. Dalam seminar tersebut, para mahasantri dan mahasiswa dari berbagai universitas mitra PBSB berkumpul di Gedung Yusuf Hasyim Pesantren Tebuireng, Senin (24/10/2022). Seminar menjadi istimewa karena pihak CSSMoRA mengundang tokoh-tokoh ulama ternama, diantaranya TGB. Zainul Majdi sebagai ketua umum alumni Al-Azhar, KH.Nurhannan, sebagai ketua asosiasi Ma’had Aly Indonesia,

CSSMoRA Menggelar Seminar Nasional di Pesantren Tebuireng

Community of Santri Scholars of Ministry of Religious Affairs (CSSMoRA), menggelar seminar Nasional dalam rangka menyambut Hari Santri senin (24/10/22). Seminar ini di isi oleh Dr. TGB. Zainul Majdi dan KH. Nurhanan Lc. M.H.I, dengan tema “Aktualisasi Peran Santri dalam Membangun Bangsa Berdaya dan Bermartabat Insani”. Acara tersebut dimulai dengan istighosah dan doa bersama yang di pimpin oleh KH. Ahmad Syakir Ridwan (dewan Masyayikh Pesantren Tebuireng) di Gedung Yusuf Hasyim